Kacau! Kekalahan Dari Makedonia Utara Ke Piala Dunia 2022 Qatar, Italia Jadi Bulan-Bulanan Publik

- 25 Maret 2022, 20:37 WIB
Kekalahan Dari Makedonia Utara Ke Piala Dunia 2022 Qatar, Italia Jadi Bulan-Bulanan Publik./Tangkap Layar YouTube Gadis Bola
Kekalahan Dari Makedonia Utara Ke Piala Dunia 2022 Qatar, Italia Jadi Bulan-Bulanan Publik./Tangkap Layar YouTube Gadis Bola /

JURNAL SOREANG – Italia tersingkir usai dikalahkan Makedonia Uatara di play-off kualifikasi Piala Dunia 2022 Qatar.

Italia gagal lolos ke Piala Dunia 2022 Qatar atas Makedonia Utara dengan skor 0-1 di Stadio Renzo Barbera, Palermo pada Jumat, 25 Maret 2022 dini hari WIB.

Kekalahan dari Makedonia Utara membuat anak asuh Roberto Mancini harus absen untuk kedua kali berturut-turut di Piala Dunia, Italia mengulangi kesalahan yang sama di Piala Dunia 2018.

Baca Juga: HUMOR: Jelang Piala Dunia, Polisi Tilang Mobil Ambulans Karena Mayatnya?

Setelah menjadi juara Eropa 2020 performa Italia bisa dikatakan menurun, terbukti dalam lima pertandingan grup C kualifikasi Piala Dunia 2022 Qatar zona Eropa.

Italia kesulitan dalam meraih kemenangan, dalam lima pertandingan itu Italia hanya mendapatkan satu kemenagan dan empat kali imbang.

Hal itu membuat Italia yang finis sebagai runner up grup C dengan koleksi 16 angka, terpaut 2 poin dari Swiss di puncak klasmen yang otomatis lolos ke Piala Dunia 2022 Qatar.

Baca Juga: HUMOR: Jelang Piala Dunia, Polisi Tilang Mobil Ambulans Karena Mayatnya?

Finis runner up membuat Italia terpental ke babak play-off, kekalahan atas Swiss di kualifikasi menjadi sorotan.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x