Asal Tidak Betemu Portugal di Babak Play-Off Piala Dunia 2022 Qatar, Inilah Strategi Timnas Italia

- 18 Maret 2022, 16:21 WIB
Roberto Mancini berharap, timnya tidak bertemu dengan Portugal/ tangkap layar Youtube
Roberto Mancini berharap, timnya tidak bertemu dengan Portugal/ tangkap layar Youtube /

JURNAL SOREANG-Pelatih Timnas Italia, yakni Roberto Mancini mengungkapkan bahwa Timnya tidak berharap bertemu dengan Portugal di babak Play-Off Piala Dunia 2022 Qatar.

Seperti diketahui, bahwa Timnas Italia gagal lolos ke Piala Dunia 2022 Qatar secara otomatis.

Padahal, Timnas Italia merupakan jawara Euro pada 2020 lalu, justru harus menjalani babak Play-Off.

Baca Juga: Bak Crazy Rich! Berikut Ini Aktor Drama Korea Yang Dipilih Jadi Duta Brand Fashion Mewah, Berikut Daftarannya

Pasalanya, Gli Azzuri hanya memetik hasil 0-0 saat bertemu dengan Timnas Irlandia Utara pada laga pamungkas di Grup C.

Hasil pertandingan tersebut, membuat Timnas Italia harus turun ke posisi dua. Timnas Italia berhasil di geser Timnas Swis.

kala itu, Timnas Swis berhasil menjuarai Grup C usai mengalahkan Timnas Bulgaria dengan skor telak 4-0.

Baca Juga: Crazy Rich Palsu Hasil Tipu-Tipu, 5 Sultan Paling Menghebohkan di Indonesia Mirip Affliator Binary Option

Atas hasil terebut, alhasil Timnas Italia harus masuk fase Play-Off guna bisa berlaga di Piala Dunia 2022 Qatar.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah