Emil Audero Mulyadi Dikejar Timnas Indonesia, Tapi Masih Bermimpi Bermain Bersama Timnas Italia di Piala Dunia

- 15 Maret 2022, 11:35 WIB
Emil Audero Mulyadi.
Emil Audero Mulyadi. /Instagram.com/@emil_audero

JURNAL SOREANG – Emil Audero Mulyadi jadi perbincangan hangat usai PSSi meminta pemain Sampdoria ini untuk membela Timnas Indonesia.

Tetapi Pemain kelahiran 18 Januari 1997 itu belum memutuskan langkah apa yang akan dia ambil, mengingat Ia memiliki modal dan impian bermain bersama Timnas Itaia di Piala Dunia.

Emil Audero Mulyadi lahir di Mataram, Nusa Tenggara Barat. Ia pernah membela Juventus dari berbagai usia, pada tahun 2017, Ia dipinjamkan ke Venezia.

Baca Juga: Selalu Menginspirasi, Inilah Sosok Suami Tokoh Perempuan Hebat Indonesia Yang Jarang Disorot Publik

Karirnya berlanjut bersama Sampdoria dengan status pinjaman pada tahun 2018, dan dipermanenkan pada tahun 2019.

Meski lahir di Indonesia, Emil tumbuh besar di Italia, dia juga pernah memperkuat Timnas Italia keompok umur U-15, U-16, U-17, U-18, U-19, U-20, dan U-21.

Baca Juga: Tidak Peduli Halal dan Haram Yang Penting Cuan, Begini Sabda Rasulullah Terbukti Mengenai Trading Judi Online

Dia masih belum diberi kesempatan untuk menjadi bagian skuad senior Gli Azzurri, dengan pencapaian nya itu, wajar saja jika pemain berusia 25 tahun ini masih bingung memutuskan langkah kedepannya.

Sebelumnya PSSI sudah mengutarakan minat naturasliasi Emil pada tahun 2020, tetapi pada saat itu ditolak mentah-mentah.

Baca Juga: Jimin BTS Segera Gabung Bersama Shin Min Ah dan Kim Woo Bin dalam Drakor Our Blues

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x