Lolos Piala Dunia Qatar 2022, Inilah 5 Stadion Termegah di Jerman, Salah Salah Satunya Allianz Arena

- 1 Maret 2022, 19:22 WIB
Caption foto: Stadion Allianz Arena merupakan salah satu stadion termegah di Jerman/Unsplash
Caption foto: Stadion Allianz Arena merupakan salah satu stadion termegah di Jerman/Unsplash /

JURNAL SOREANG – Timnas Jerman berhasil memastikan satu tempat di babak penyisihan grup Piala Dunia 2022 Qatar.

Selain itu, setelah mereka berhasil menjadi pemuncak klasemen sementara Grup J babak kualifikasi zona Eropa dengan koleksi 27 poin.

Dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut ini adalah 5 stadion termegah di Jerman yang perlu kamu ketahui.

Baca Juga: Menarik dan Unik! Inilah 4 Pakaian Tradisional Jerman, yang Lolos Piala Dunia 2022 Qatar

1. Allianz Arena
Allianz Arena merupakan stadion sepak bola yang berlokasi di Munich, Bavaria, Jerman.

Allianz membeli hak penamaan stadion selama 30 tahun karena secara signifikan menyumbang dana pembangunan stadion.

Allianz Arena memiliki kapasitas 71.000 penonton. Namun kapasitas ini diperbesar menjadi 75.000 untuk pertandingan Bundesliga, dan 70.000 untuk pertandingan Liga Champions.

Baca Juga: Berani Coba? Inilah 6 Kuliner Khas Jerman, Negara yang Lolos Piala Dunia 2022

Desainer utama Allianz Arena adalah biro arsitek Herzog & de Meuron, pembangunannya dimulai 21 Oktober 2002 dan secara resmi dibuka 30 Mei 2005.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah