5 Mantan Bintang Piala Dunia ini Memilih Berkarir di Luar Eropa, Salah Satunya Pemenang Puskas Award

- 25 Februari 2022, 17:54 WIB
Andres Iniesta berhasil membantu Timnas Spanyol juara Piala Dunia 2010.
Andres Iniesta berhasil membantu Timnas Spanyol juara Piala Dunia 2010. /Instagram.com/@andresiniesta8

Baca Juga: Indra Kenz Terancam 20 Tahun Penjara Setelah Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Judi Online Binomo

  1. Andres Iniesta

Iniesta merupakan salah satu gelandang terbaik di dunia pada era nya, legenda Barcelona itu merupakan produk asli La Masia.

Dia juga menjadi langganan Piala Dunia bersama Timnas Spanyol dan berhasil menjadi juara pada tahun 2010.

Setelah mencapai semuanya dengan klub dan negara, Iniesta bergabung dengan klub Liga J1 Vissel Kobe pada akhir musim 2017-18. 

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Sabtu 26 Februari 2022 dan Doa Sahabat Nabi untuk Jemput Rezeki

Dia telah membuat 86 penampilan liga untuk di liga Jepang sejauh ini, dan mencetak 19 gol.***

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah