Persib Dikalahkan Bali United 0-1, Viking Persib Club: Ayolah Taktiknya Diperbaiki

- 14 Januari 2022, 19:42 WIB
Pemain Persib Bayu Fiqri saat latihan bersama para Pemain Persib Bandung
Pemain Persib Bayu Fiqri saat latihan bersama para Pemain Persib Bandung /Persib.co.id

Menurut dia, Tim Pangeran Biru masih memiliki banyak pertandingan tersisa di putaran kedua untuk mengejar ketinggalan poin yang terjadi pada laga ini.

"Tentu saja, tidak ada yang suka dengan kekalahan, baik itu bobotoh maupun juga kami. Hasil ini harus bisa kami putar balik pada pertandingan selanjutnya. Selamat untuk Bali United," kata Robert Alberts seperti dikutip laman resmi klub.

Ditambahkan, para pemainnya sudah berjuang mengerahkan kemampuan terbaiknya. Tapi, Persib gagal menyamakan kedudukan hingga laga berakhir.

Baca Juga: Jadwal Waktu Shalat untuk Medan dan Sekitarnya, Sabtu 15 Januari 2022

"Setelah 90 menit, saya tidak berpikir kami layak untuk kalah. Tim sudah melakukan apa yang mereka bisa, terutama di babak kedua untuk menghindar dari kekalahan. Tapi, pada akhirnya kami kehilangan fokus," sambung juru taktik asal Belanda tersebut.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x