BEM UGM Siapkan Panggung untuk Para Bacapres

- 25 Agustus 2023, 15:57 WIB
K4rua BEM UGM, Gielbran Muhamada Noor, siapkan panggung untuk para bacapres
K4rua BEM UGM, Gielbran Muhamada Noor, siapkan panggung untuk para bacapres /Uut

 

JURNAL SOREANG, YOGYAKARTA –   Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Gadjah Mada menyiapkan panggung untuk para bacapres melakukan sosialisasi program dan pengenalan diri kepada generasi muda kampus.

 

Ketua BEM KM UGM, Gielbran Muhammad Noor di kampusnya menyatakan  putusan Mahkamah Kontitusi (MK) terkait kehadirian bacapres di kampus, patut diapresiasi.

 

“Karena putusan MK itulah kami menyiapkan langkah untuk menyambut para bakal calon presiden masuk kampus kami,” katanya.

Baca Juga: Wisuda UGM Didominasi Perempuan Hingga 54 Persen

Konsep yang akan diterapkan BEM KM UGM akan menggelar pertemuan itu dalam bentuk sarasehan, sehingga akan lebih leluasa.

 

Keleluasaan itu, tidak hanya pada sisi bacapres menyampaikan ide dan gagasannya namun juga di sisi audiens yang dengan lebih bebas menyampaikan aspirasi serta menanyakan berbagai hal, sehingga akan terjadi komunikasi yang intens dan interaktif dalan suasana yang lebih mendukung.

Halaman:

Editor: Drs Tri Jauhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x