Jaga Perdamaian dan Stabilitas Kawasan, Presiden Jokowi Ajak ASEAN Perkuat Solidaritas

- 8 Agustus 2023, 06:19 WIB
Presiden Joko Widodo mengajak seluruh anggota ASEAN dapat terus mempererat kerja sama serta solidaritas guna menjaga perdamaian dan stabilitas di kawasan.  Hal tersebut disampaikan dalam sambutannya saat membuka Sidang Umum ke-44 ASEAN Inter-Parliamentary Assembly (AIPA) di Hotel Fairmont, Jakarta,
Presiden Joko Widodo mengajak seluruh anggota ASEAN dapat terus mempererat kerja sama serta solidaritas guna menjaga perdamaian dan stabilitas di kawasan. Hal tersebut disampaikan dalam sambutannya saat membuka Sidang Umum ke-44 ASEAN Inter-Parliamentary Assembly (AIPA) di Hotel Fairmont, Jakarta, /Biro pers setpres /

"Tugas kita semua untuk menggunakan _trust_ tersebut—menggunakan kepercayaan tersebut untuk membangun Asia Tenggara yang sejahtera, itu semua membutuhkan parlemen ASEAN, kita semua perlu kerja keras agar harapan tersebut dapat terwujud," tuturnya.

Turut mendampingi Presiden dalam acara tersebut yakni Ketua DPR RI Puan Maharani, Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Presiden Majelis Nasional Laos Xaysomphone Phomvihane, dan Sekretaris Jenderal AIPA Siti Rozaimeriyanty Dato Haji Abdul Rahman.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Biro Pers Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah