Bikin Geger! Jasad Bayi Ditemukan Mengambang di Kebon Jeruk Jakbar: Sempat Dikira Boneka

- 22 Mei 2023, 21:45 WIB
Ilustrasi Jasad bayi yang ditemukan di tempat sampah
Ilustrasi Jasad bayi yang ditemukan di tempat sampah / PMJ News/Fifi/PMJ News/Fifi

JURNAL SOREANG - Warga Jakarta Barat digegerkan dengan penemuan jasad bayi laki-laki yang mengambang di Jalan Arjuna Selatan, tepatnya di Kali Sekretaris, Kebon Jeruk.

Mayat bayi yang ditemukan pada Senin 22 Mei 2023 pukul 08.00 WIB tersebut, diperkirakan telah meninggal dunia sekitar empat hari yang lalu.

Petugas Suku Dinas Lingkungan Hidup (Sudin LH) merupakan orang pertama yang menemukan jasad bayi malang itu.

Baca Juga: Jarang Diketahui Banyak Orang, Inilah Manfaat Luar Biasa Dari Mengkonsumsi Jantung Pisang Untuk Tubuh

Demikian disampaikan Petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Jakarta Barat, Herman.

Herman menuturkan, saat itu petugas tengah membersihkan sampah di lokasi tersebut.

Awalnya, ungkap Herman, petugas sempat mengira bayi tersebut adalah boneka.

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 23 Mei 2023! Zodiak Cancer, Leo, Virgo Ambil Keputusan Bijaksana Fokus Membangun Hubungan

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x