Presiden Jokowi Hadiri Istigasah dan Doa Bersama Rabithah Melayu-Banjar, Berikut Pesan dan Kesannya

- 19 Maret 2023, 13:43 WIB
Presiden Jokowi Hadiri Istigasah dan Doa Bersama Rabithah Melayu-Banjar, Berikut Pesan dan Kesannya
Presiden Jokowi Hadiri Istigasah dan Doa Bersama Rabithah Melayu-Banjar, Berikut Pesan dan Kesannya /Laily Rachev/Biro Pers Setpres/

"Semangat ukhuwah inilah yang membuat kita semua bisa hidup rukun, berbeda agama tapi rukun, berbeda adat tapi rukun, berbeda suku tapi rukun, karena memang kita diciptakan oleh Allah berbeda-beda," ucap Presiden.

"Kita bisa hidup berdampingan, hidup harmonis, dan bersama-sama berjuang dengan semangat gotong royong untuk memajukan negara ini," tandasnya.

 

Turut mendampingi Presiden dalam acara ini adalah Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor, dan Bupati Tabalong Anang Syakhfiani.***

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial  Google News Jurnal Soreang ,  FB Page Jurnal Soreang,  YouTube Jurnal Soreang ,  Instagram @jurnal.soreang  dan  TikTok @jurnalsoreang

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Biro Pers Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x