Terjadi Gempa dengan Magnitudo 6 Lebih di Daerah Gorontalo, Adakah Kerusakan? Berikut Penjelasan dari BMKG

- 18 Januari 2023, 11:01 WIB
Gempa Bumi terjadi lagi di wilayah Gorontalo, berkekuatan 6.3. pada Rabu 18 januari
Gempa Bumi terjadi lagi di wilayah Gorontalo, berkekuatan 6.3. pada Rabu 18 januari /IG BMKG/

JURNAL SOREANG- Gempa Bumi terjadi lagi di wilayah Gorontalo, berkekuatan 6,3 skala Richter.

Pada Rabu 18 januari 2023 BMKG mengunggah informasi gempa . Gempa tektonik yang dirasakan di Teluk Tomini, Luwuk, Gorontalo.

Gempa dengan kekuatan yang tinggi dan kedalaman 138 km. terjadi pukul 07:34:46 WIB,pusat gempa berada di laut 69 km Tenggara Bone Bolango.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Minggu 1 Januari 2023 dan Doa Saat Angin Kencang atau Gempa

Menurut hasil analisis BMKG ( Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika) menunjukan gempa bumi yang terjadi di Gorontalo ini memiliki parameter update dengan Magnitudo 6,1.

Untuk episentrum gempa bumi terletak pada koordinat 0,01° Lintang Utara ; 123,27° Bujur Timur .

Gempa dirasakan di daerah Luwuk , Ampana, Kota Mobagu, Kabupaten Gorontalo, Kabupaten Pohuwato, Bolaang Mongondow Timur, Bolaang Mongondow Utara, Bolaang Mongondow, Kota Gorontalo, Taliabu, Minahasa Tenggara, Boalemo, Minahasa Selatan, Toli-toli, Poso hingga Labuha.

 Baca Juga: Presiden Tinjau Posko Bencana Gempa Bumi BIN di Desa Cijedil, Berikut Dialog Jokowi dengan Pengungsi

Dari gempa yang terjadi ada dampak yang dirasakan dengan skala intensitas yang berbeda di setiap wilayah

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x