Tanggapi Kemunculan Bjorka, Mahfud MD Ungkap Soal Data yang Dibocorkan sang Hacker, Tak Bahayakan Negara?

- 13 September 2022, 07:55 WIB
Menkopolhukam Mahfud MD mengungkap soal data pemerintah yang dibocorkan oleh hacker Bjorka, benarkah tak akan bahayakan negara?
Menkopolhukam Mahfud MD mengungkap soal data pemerintah yang dibocorkan oleh hacker Bjorka, benarkah tak akan bahayakan negara? /Instagram/@Mahfud

"Nanti pihak Sekretariat Negara akan menyampaikan. Tidak ada isi surat-surat yang bocor," kata Heru, dikutip JurnalSoreang.Pikiran-Rakyat.com dari Antara, pada Selasa, 13 September 2022.

Selain itu, Menkominfo Jhonny G Plate juga menegaskan bahwa data-data yang dibocorkan Bjorka bukan data terbaru atau rahasia negara.

Baca Juga: Benarkah Membasuh Miss V Usai Hubungan Intim Bisa Cegah Kehamilan? Inilah 6 Fakta Ilmiah Bercinta

Meskipun demikian Menkominfo mengingatkan agar masyarakat membentuk kesatuan nasional dalam menghadapi kejahatan digital yang bisa mengancam negara.

Sementara itu, hingga saat ini identitas di balik sosok hacker Bjorka belum diketahui kebenarannya.***

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah