Akhirnya Jasad Eril Ditemukan Setelah 14 Hari di Engehalde, Ridwan Kamil: Wajah Rapih Menengok ke Kanan

- 10 Juni 2022, 09:14 WIB
Jasad Eril akhrinya ditemukan, Ridwan Kamil ungkap kondisinya yang masih utuh
Jasad Eril akhrinya ditemukan, Ridwan Kamil ungkap kondisinya yang masih utuh /Instagram@emmerilkhan/

JURNAL SOREANG – Jasad dari putra sulung Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril sudah ditemukan pada hari Rabu, 8 Juni 2022.

Kepastian ditemukannya jasad Eril ini telah dikonfirmasi oleh pihak kepolisian Bern seperti dilansir Jurnal Soreang dari laman website police.be.ch.

Dilaporkan bahwa jasad Eril ditemukan oleh polisi wilayah Bern pada pukul 06.50 waktu setempat di sekitar bendungan Engehalde.

Baca Juga: Jadwal Ganda Campuran Perempat Final Indonesia Masters 2022, Jumat, 10 Juni 2022, Rinov/Pitha vs Supak/Supissa

Hasil dari pemeriksaan forensik pun telah diketahui bahwa jasad tersebut memang putra sulung Ridwan Kamil, Eril.

Seperti diketahui, putra sulung gubernur Jawa Barat ini telah dilaporkan hilang sejak Kamis, 26 Mei 2022 yang lalu.

Mulai sejak saat itu, tindakan pencarian dari pihak terkait pun secara intensif dilakukan di area sungai Aare.

Baca Juga: Simak! Ramalan Shio Kelinci, Naga, Ular Hari Ini, Lakukan yang Terbaik

Kabar ditemukannya pria berusia dua puluh dua tahun ini telah disampaikan oleh pihak keluarga melalui siaran langsung dari KBRI Bern.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah