Meski Mereda Pada September-Oktober, Denny Darko Ramalkan Kasus Covid-19 Kembali Tinggi Setelahnya

- 29 Juli 2021, 09:02 WIB
Meski Mereda Pada September-Oktober, Denny Darko Ramalkan Kasus Covid-19 Kembali Tinggi Setelahnya
Meski Mereda Pada September-Oktober, Denny Darko Ramalkan Kasus Covid-19 Kembali Tinggi Setelahnya /Instagram/@_dennydarko_/

Namun Denny kembali menegaskan bahwa semua itu kembali lagi terhadap ketaatan masyarakat pada prokes meskipun PPKM nantinya tak lagi diperpanjang.

Prokes dilansir Denny, menjadi kunci penting untuk membuat ramalannya itu terwujud.

Baca Juga: Lahir dengan Selamat, Ternyata ini Jenis Kelamin Anak Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Menurut Denny Darko

Soalnya sebelum benar-benar berakhir, pandemi Covid-19 akan mengalami gelombang ketiga yang lebih parah dibandingkan gelombang pertama dan kedua.

Di saat itu, ia meramalkan akan ada lebih banyak orang yang sakit.

Namun dengan vaksinasi dan prokes, Denny yakin bahwa mereka yang sakit akan terhindar dari kematian akibat Covid-19.

Baca Juga: Sebut Jodoh Ayu Ting Ting Berganti, Denny Darko: Dia Mirip Reza Rahardian

"Kita kebingungan karena ini adalah sesuatu yang tidak ada obatnya dan akhirnya hanya imun kita yang bisa memberikan perlawanan paling efektif," ujar Denny Darko.

Jika itu terjadi, potensi hilang total paling cepat setelah lebaran 2022, pandemi akan berakhir.

Selain prokes, Denny juga menyarankan agar pola hidup sehat selalu dijaga, mulai dari pola makan dan olahraga teratur.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube Denny Darko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah