Cek Materi Ujian PPPK 2023 Ada Apa Saja? Ini Total Soal dan Waktu Ujian, Calon Pelamar Wajib Tahu Nih

31 Agustus 2023, 14:50 WIB
ilustrasi,Cek Materi Ujian PPPK 2023 Ada Apa Saja? Ini Total Soal dan Waktu Ujian, Calon Pelamar Wajib Tahu Nih /dok. Youtube Diskominfo Ciamis

JURNAL SOREANG - Cek materi ujian PPPK 2023 ada apa saja?


Ini total soal dan waktu ujian PPPK 2023, calon pelamar wajib simak sampai akhir.

Berdasarkan jadwal penerimaan PPPK 2023, penaftaran akan dibuka mulai tanggal 17 September 2023 hingga 6 Oktober 2023.

Baca Juga: Catat! Inilah Bocoran Materi Ujian CASN 2023, Calon Pelamar CPNS dan PPPK Wajib Simak

Jika pelamar dinyatakan lolos seleksi adminitrasi, maka wajib bersiap untuk mengikuti seleksi kompetensi.

Seleksi kompetensi PPPK 2023 dijadwalkan akan dilaksanakn pada tanggal 5 hingga 29 November 2023.

Nah, sebelum itu, yuk simak dulu bocoran materi. ujian PPPK 2023.

Baca Juga: Viral! Tidak ada Jembatan Penghubung, Masyarakat Pulau Morotai Mawa Pasien Gunakan Rakit Bambu

Bagi para pelamar PPPK 2023, ujian yang akan diikuti adalah seleksi kompetensi.

Adapun materi yang diujiankan pada seleksi kompetensi PPPK 2023 ini adalah sebagai berikut.

1. Seleksi Kompetensi Teknis

Pada tes ini, peserta akan mengerjakan sebanyak 90 soal.

Baca Juga: KPK Geledah 4 Lokasi di Bima NTB, Salah Satunya Rumah Wali Kota Muhammad Lutfi

2. Seleksi Kompetensi Manajerial

Pada tes ini, ada sebanyak 25 soal yang harus dikerjakan oleh peserta seleksi PPPK 2023.

3. Seleksi Kompetensi Sosial Kultural

Selanjutnya, pada tes ini, ada sebanyak 20 soal.

Baca Juga: Dibuka Mulai September 2023, Ini 6 Titik yang Menjadi Lokasi Ujian Seleksi CASN 2023

4. Wawancara

Untuk tes wawancara, ada 10 soal yang akan ditanyakan kepada peserta.

Itulah daftar materi ujian seleksi PPPK 2023.

Baca Juga: Tukar Tiket West Java Festival 2023 Dimana? Cek Daftar Lokasi dan Jadwal Penukaran di Sini

Apabila ditotalkan, maka total soal yang dikerjakan adalah 145 soal.

Seleksi kompetensi PPPK 2023 akan dilakukan dengan total waktu 130 menit.***

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: BKN

Tags

Terkini

Terpopuler