Cara Mudah Bersedekah Menurut Mbah Moen, amalan tanpa mengeluarkan uang, Insyaalloh rezeki Lancar Berkah!

- 12 Mei 2023, 15:51 WIB
KH. Maimoen Zubair  atau Mbah Moen jelaskan amalan perbuatan yang bernilai sedekah, tanpa mengeluarkan uang, insyaallah rezeki berkah
KH. Maimoen Zubair atau Mbah Moen jelaskan amalan perbuatan yang bernilai sedekah, tanpa mengeluarkan uang, insyaallah rezeki berkah /Jurnal Presisi/(Nibrosuzzaman)

Baca Juga: Penyumbang Medali Emas! Pahlawan Olahraga Jawa Barat Berikut Nama dan Cabor yang Dipertandingkannya

Lantas amalan perbuatan bagaimana yang dimakasdu oleh ulama asal Sarang, Rembang, Jawa Tengah tersebut?

Mbah Moen menjelaskan secara rinci amalan yang dimaksdu memiliki nilai sedekah tersebut. 

Sedekah di sini maksudnya untuk diri sendiri, demikianlah Mbah Moen menjelaskan. 

"Jika engkau tidak bsia berbuat kebaikan sama sekali, maka tahanlah tangan dan lisanmu dari menyakiti sesama makhluk hidup. Setidaknya itu akan menjadi sedekah untuk dirimu," jelas Mbah Moen.

Baca Juga: RAMALAN SHIO Babi, Ayam dan Anjing Hari Ini 12 Mei 2023! Fokus Pada Pekerjaan atau Masalah

Itulah nasihat Mbah Moen terkait sebuah sedekah untuk diri sendiri yang paling mudah dilakuakn dan bisa diamalkan setiap orang.***

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x