Amalan Doa Hari ke 23 Ramadhan: Ya Allah, Tanamkanlah Ketaqwaan di dalam Hatiku

- 14 April 2023, 03:49 WIB
Ilustrasi Amalan Doa Hari ke 23 Ramadhan
Ilustrasi Amalan Doa Hari ke 23 Ramadhan /Freepik/

JURNAL SOREANG - Malam ini menjadi malam 10 hari terakhir di bulan Ramadhan sebagai umat muslim dianjurkan untuk membernya beribadah malam salah satunya dengan itikaf.

Beri'tikaf di masjid salah satu ibadah yang bisa dilakukan shalat malam, tilawah Al Quran, Berdzikir, berdoa serta memohon ampun agar bisa bertemu dengan lailatul Qadar.

Salah satu amalan kebaikan yang bisa dilakukan ketika beri'tikaf membaca doa harian puasa Ramadhan untuk hari ke-23, Jumat 14 April 2023.

Baca Juga: Panglima TNI Terjunkan 18 Ribu Prajurit Amankan Arus Mudik dan Balik Lebaran 2023

Dalam artikel ini terdapat bacaan doa beserta artinya yang bisa anda amalkan simak selengkapnya:

اَللَّهُمَّ اغْسِلْنِيْ فِيْهِ مِنَ الذُّنُوْبِ وَ طَهِّرْنِيْ فِيْهِ مِنَ الْعُيُوْبِ وَ امْتَحِنْ قَلْبِيْ فِيْهِ بِتَقْوَى الْقُلُوْبِ يَا مُقِيْلَ عَثَرَاتِ الْمُذْنِبِيْنَ


Arab Latin: Allâhummaghsilnî fîhi minadzdzunûbi wa thahhirnî fîhi minal ‘uyûbi wamtahin qalbî bitaqwal qulûbi yâ muqîla ‘atsarâtil mudznibîna.

Baca Juga: Harus Tahu! Inilah 4 Manfaat Kesehatan yang Didapatkan dari Mengkonsumsi Kayu Manis, ini penjelasanya

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: alhidayahdepok.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x