Tips Cinta! 5 Hal yang Dirasakan Orang Pendiam Ketika Sedang Naksir Gebetan, Kamu Wajib Tahu!

- 5 Juni 2022, 19:52 WIB
 Caption Foto: 	5 Hal yang Dirasakan Orang Pendiam Ketika Sedang Naksir Gebetan/Tangkapan Layar Youtube Kembang Cinta
Caption Foto: 5 Hal yang Dirasakan Orang Pendiam Ketika Sedang Naksir Gebetan/Tangkapan Layar Youtube Kembang Cinta /

JURNAL SOREANG – Cara setiap orang dalam merasakan dan mengekspresikan cintanya tentu berbeda-beda. Sesuai dengan tipe kepribadiannya masing-masing.

Seorang yang pendiam dan pemalu tentu punya caranya sendiri dalam merasakan dan mengekspresikan rasa cinta pada gebetannya.

Yang tentunya dia akan lebih memilih untuk tidak menampakan rasa cintanya tersebut. Dia lebih memilih untuk diam dan memendamnya sendiri.

Baca Juga: Tips Cinta! 25 Tanda Seorang Pria Suka Kamu, tapi Dia Tidak Menunjukkannya

Berikut adalah 5 hal yang dirasakan orang pendiam ketika sedang jatuh cinta atau naksir pada gebetannya.

1. Kalo lagi kangen sukanya dipendam sendiri
Hal pertama yang dirasakan orang pendiam dan pemalu saat jatuh cinta yaitu ketika dilanda rasa rindu yang menggelora. Rasa kangen pada gebetan yang sedang ditaksirnya, dia akan lebih memilih untuk memendamnya sendiri.

Hal itu karena kamu akan lebih merasa nyaman jika tidak ada yang tahu bahwa sebenarnya sedang dilanda rindu.

2. Salah tingkah saat bertemu
Hal ini pasti kamu rasakan saat kamu bertemu dengan dia yang kamu cintai dengan tanpa sengaja.

Baca Juga: Simak! Inilah Tips Membangun Kebiasaan Olahraga Pada Anak yang Mudah!

Salah tingkat saat kamu bertemnu dengannya di suatu tempat yang tidak terduga sebelunya. Rasa gembira dan malu bercampur aduk yang berakibat pada salah tingkah kamu.

3. Suka curi pandang
Hal selanjutnya yang pasti juga kamu rasakan adalah suka curi pandang. Hal itu karena mata tidak pernah mau berbohong saat hati kamu sedang jatuh cinta pada si dia.

Saat seseorang sedang jatuh cinta, maka mata akan selalu ingin memandangnya meski dengan curi-curi pandang.

Baca Juga: Tips Cinta! 7 Tanda Psikis Seseorang Terus Berpikir Tentang Kamu, Apa dan Bagaimana Ya?

Lalu saat pandangan itu bertemu dengan pandangannya, kamu segera memutuskan pandanganmu itu. Mata yang sedang jatuh cinta tidak akan mau lepas dari memandang wajah orang yang sedang dicintainya.

4. Pikiranmu hanya tertuju tentangnya
Orang yang sedang jatuh cinta, maka yang menjadi objek pikirannya adalah hanya dia orang yang dicintainya. Bukan hal lain. Yang ada di pikirannya hanya dia seorang, tak ada yang lain. Yang laih minggir, tak ada tempat di pikirannya.

Orang yang dicintainya selalu muncul dalam pikirannya, selalu datang tiba-tiba, selalu terbayang dalam benaknya. Ingatannnya selalu tentang dia seorang, dia yang menjadi idaman dan dambaan hatinya.

Baca Juga: Tips Cinta! 6 Tips Tetap Bahagia Bersama Pasangan Walau Sedang Sulit Keuangan, Apa Saja?

5. Orang pendiam kalau diam-diam lagi suka, berusaha untuk mengirim kode agar doi peka
Orang yang pendiam dan pemalu ketika sedang dimabuk rinda dan rasa kangen kepada gebetannya. Dia akan mengirimkan kode pada doinya agar dia peka dan segera meresponnya.

Misalnya dia membuat status di medsos pribadinya agar dilihat oleh gebetannya. Atau berusaha menarik hati doi dengan mencari-cari perhatiannya.***

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah