3 Tradisi Rebo Wekasan di Wilayah Jawa Barat, Ritual untuk Menolak Bala Bencana

- 25 Agustus 2023, 09:05 WIB
Ilustrasi tradisi Rebo Wekasan
Ilustrasi tradisi Rebo Wekasan /

JURNAL SOREANG - Memasuki Bulan Shafar menandakan akan kedatangan Rebo Wekasan 2023.

Kalender Hijriyah menunjukkan bahwa Bulan Shafar memasuki minggu pertamanya. 

Rebo Wekasan sendiri adalah Hari Rabu terakhir di Bulan Shafar, bulan urutan keduan dalam kalender Hijriyah. 

Tahun ini, 2023, Rebo Wekasan akan bertepatan dengan tanggal 13 September 2023. 

Baca Juga: Liga Arab : Al Taawoun Diramal akan Menang 2-1 atas Abha, Leandre Tawamba Cetak Gol Lagi ?

Sejumlah wilayah masih melestarikan tradisi Rebo Wekasan guna menolak bala bencana. 

Diketahui bahwa sejumlah kalangan meyakini bahwa Rebo Wekasan menjadi momentu diturunkannya 320.000 bencana. 

Berikut sjeumlah wilayah di daerah Jawa Barat yang memiliki tradisi unik Rebo Wekasan dalam rangka memohon pelrindungan drai Sang Maha Kuasa dari Bala Bencana:

1. Gunung Gede

Baca Juga: Kapan Pendaftaran PPPK 2023 Dimulai? Segera Catat Tanggalnya Agar Tidak Lupa

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x