Astaghfirullah, Jumlah Sampah Indonesia Sangat Besar Capai 21,8 Juta Ton! Ini yang Dilakukan LDII Jabar

- 1 Oktober 2022, 08:44 WIB
Momentum peringatan World Clean Up Day Indonesia (WCDI) 2022 disambut dengan aksi bersih-bersih serentak oleh puluhan ribu warga Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) se -Jawa Barat, Jumat 30 September 2022.
Momentum peringatan World Clean Up Day Indonesia (WCDI) 2022 disambut dengan aksi bersih-bersih serentak oleh puluhan ribu warga Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) se -Jawa Barat, Jumat 30 September 2022. /Istimewa /

“Sebenarnya kegiatan bersih-bersih dan pilah sampah sudah menjadi kegiatan sehari-hari LDII. Ada jadwalnya. Hanya hari ini sebagai momentum kegiatan serentak di seluruh DPD, PC, PAC, dan Pondok Pesantren dalam rangka memperingati WCDI 2022,” ujarnya.

Edi mengajak warga LDII untuk menjaga kelestarian lingkungan, mulai dari basis rumah tangga.

Baca Juga: Kemah Besar Nasional (Kembesnas) Sako SPN di Sumedang, Berikut yang Ingin Diwujudkan LDII

“Kami mengajak kepada warga LDII Jabar untuk sadar memelihara lingkungan bumi, mulai dari diri sendiri, rumah-rumah, dan tempat ibadah. Lakukan memilah sampah mulai dari rumah, tempat ibadah, dan lingkungan sekitar,” imbuhnya.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x