Jejak Kebaikan Eril Diungkap Ridwan Kamil: Hikmah Pelajaran bagi Kita yang Masih Hidup

- 25 Juni 2022, 06:00 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan bahwa kebaikan almarhum Eril merupakan hikmah pelajaran bagi yang masih hidup.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan bahwa kebaikan almarhum Eril merupakan hikmah pelajaran bagi yang masih hidup. /Instagram/@ridwankamil.

 

JURNAL SOREANG – Sosok almarhum Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meninggalkan jejak kebaikan yang dinilai patut untuk diteladani dan hikmah sebgai pelajaran.

Tak sedikit orang yang mengaku tidak mengenal Eril sebelumnya, bahkan tidak menyangka almarhum adalah putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.

Namun, doa dari masyarakat untul almarhum Eril putra sang Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengalir deras terlihat melalui media sosial bahkan ketika hendak di makamkan di Cimaung, Kabupaten Bandung pada Senin, 13 Juni 2022 lalu.

Baca Juga: Terkuak! Mafia Judi Bola Online Gaet Oknum Pemain hingga Manajer Sepak Bola

Ratusan bahkan ribuan orang berjajar di sepanjang area Gedung Pakuan hingga di lokasi pemakanan Cimaung memberikan penghormatan terakhir dan doa untul almarhum Eril putra Ridwan Kamil.

Orang nomor satu di Jawa Barat sekaligus orang tua almarhum Eril mengatakan bahwa ia tidak menyangka akan doa yang mengalir dari banyak orang untuk putra sulungnya yang telah wafat tersebut.

Padahal, lanjutnya, Eril hanyalah seorang mahasiswa biasa. Ridwan Kamil mengatakan bahwa hal tersebut merupakan hikmah dan dapat dijadikan sebagai pelajaran.

Baca Juga: Indra Kenz Segera Disidang? Kejagung Pastikan Berkas Perkara sang Affiliator Binary Option Binomo Sudah Lengka

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x