Sebelum Trump, Inilah Deretan Pemimpin dan Pejabat Dunia yang Terpapar Covid-19

- 3 Oktober 2020, 01:02 WIB
Pemimpin Dunia yang Terpapar Covid-19
Pemimpin Dunia yang Terpapar Covid-19 /

7. Armenia
Perdana Menteri Armenia Nikol Pashinyan pun tak luput dari virus korona bersama keluarga terdekatnnya Juni lalu. Namun Pashinyan tak mengalami gejala apapun dan sembuh setelah menjalani isolasi mandiri.

8. Russia
Tak memandang paham asas negara, virus korona pun menyerang Perdana Menteri Russia Mikhail Mishustin April lalu.

9. Gambia
Di negara Afrika yang satu ini tak sedikit pejabat negara yang terpapar Covid-19 pada Agustus lalu. Selain Wakil Presiden Isatou Touray , beberapa pejabat lain yang terpapar adalah Menteri Keuangan Mambury Njie, the finance minister; Menteri Pertambangan dan Engergi Fafa Sanyang dan Menteri Pertanian Amie Fabureh.

Baca Juga: Selangkah Lagi Catat Rekor Baru, Ini Deretan Rekor Menawan Ansu Fati Sebelumnya

10. Iran
Di awal pandemi pada Februari lalu, tak sedikit pejabat negara di Iran yang terpapar Covid-19, termasuk Menteri Peranan Wanita Masoume Ebtekar. Menyusul pada April, Jubir Parlemen Ali Larijani pun dinyatakan positif dan akhirnya meninggal dunia.

11. India
India hingga saat ini masih menjadi salah satu negara dengan jumlah kasus Covid-19 terbanyak di dunia. Tak heran jika di negeri ini banyak pejabat dan politisi yang terpapar seperti Wakil Presiden M. Venkaiah Naidu dan Menteri Perumahan Amit Shah. Namun Menteri Muda Bidang Perkeretaapian Suresh Angadi menjadi pejabat pertama di India yang meninggal dunia akibat Covid-19.

12. Belarusia
Meski tanpa gejala, Presiden Belarusia Alexander Lukashenko juga dinyatakan positif Covid-19 Juli lalu.

Baca Juga: Trump Positif Covid-19 Saat Kampanye, Ini Tanggapan Para Calon di Pilkada Kabupaten Bandung

13. Republik Dominika
Sama seperti Trump, Presiden Republik Dominika Terpilih Luis Abinader, sempat terpapar virus korona saat tengah menjalankan kampanye di pemilihan. Beruntung setelah beberapa pekan menjalani isolasi, Abinader sembuh tepat sebelum hari pemilihan.

14. Israel
Meski saat ini sudah dinyatakan sembuh, Menteri Kesehatan Israel Yaakov Litzman juga sempat terkonfirmasi positif pada April lalu.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x