10 Sungai Paling Berbahaya di Dunia, Jangan Coba Berenang Ya, Apakah Sungai Aare, Swiss, Termasuk?

- 1 Juni 2022, 22:08 WIB
10 Sungai Paling Berbahaya di Dunia, Jangan  Coba Berenang Ya, Apakah Sungai Aare Termasuk?
10 Sungai Paling Berbahaya di Dunia, Jangan Coba Berenang Ya, Apakah Sungai Aare Termasuk? /Instagram

JURNAL SOREANG- Di manakah 10 sungai paling berbahaya di dunia itu terletak, masuk daftarkah sungai Aare di Swiss yang menjadi tempat hilangnya anak Gubernur Jawa Barat?

Ocean Info telah menyusun 10 sungai paling berbahaya di dunia, dan ternyata, sungai Aare tidak termasuk di dalamnya.

Ada banyak alasan mengapa sungai dianggap berbahaya, yaitu karena mereka penuh dengan ancaman, baik itu karena terpanjang, terdalam, mematikan, atau karena banyaknya jeram, arus yang tidak terduga, air terjun. terowongan, binatang buas, dan lain-lain.

Berikut 10 sungai paling berbahaya di dunia selengkapnya :

Baca Juga: Pencarian Eril Putra Ridwan Kamil di Sungai Aare Akan Terus Berlanjut Meski Bern Akan Dilanda Cuaca Buruk

1. Sungai Wharfe, Lokasi: Inggris

Aspek berbahaya: Terowongan tersembunyi yang bisa menyedot orang. Sungai wharfe terletak di Yorkshire, Inggris, dan telah mendapatkan reputasi bisa membunuh siapa saja yang jatuh ke perairannya, dengan cara menelan seluruh tubuh mereka.

Bagian sungai yang paling terkenal sangat kecil, hanya enam kaki, terletak di antara Menara Barden dan Biara Bolton.Celah sempit itu memungkinkan sungai untuk mendapatkan kecepatan arus yang luar biasa.

Selain itu, lebar sungai ini adalah kiasan. Karena, serangkaian terowongan tersembunyi yang ada di bawahnya siap menelan siapa saja yang jatuh ke dalamnya.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: ocean.si.edu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x