4 Negara yang memiliki Tradisi unik Menyambut Bulan suci Ramadhan, Adalah yang Mirip dengan Indonesia?

- 27 Maret 2022, 21:45 WIB
Tradisi unik menjelang Ramadhan di India
Tradisi unik menjelang Ramadhan di India /Ayo semarang/

Baca Juga: Jelang Ramadhan! Berikut 6 Tradisi Unik Umat Islam Indonesia Sambut Ibadah Puasa

Mereka bertugas untuk menandai dimulainya waktu fajar dengan melodi yang mereka buat. Mereka dipilih oleh warga kota karena kejujuran dan rasa empatinya. Para Nafar berjalan menyusuri jalanan kota sambil meniup terompet untuk membangunkan orang-orang saat waktu sahur.

Tradisi yang telah menyebar dari Timur Tengah ke Maroko ini telah dimulai sejak abad ke-7. Tradisi ini dimulai ketika seorang sahabat Nabi sedang berjalan-jalan saat fajar sambil menyanyikan doa-doa dengan merdu.

Saat musik Nafar menyapu kota, mereka disambut dengan rasa syukur dan rasa terima kasih, serta mereka secara resmi juga diberi kompensasi oleh masyarakat pada malam terakhir di bulan Ramadan.

Baca Juga: Jelang Ramadhan! Berikut 7 Daerah di Indonesia Punya Tradisi Unik Sambut Ibadah Puasa, No 2 Jarang Diketahui

4. Albania

Selama berabad-abad, anggota komunitas Muslim Roma, telah mengumumkan waktu awal dan akhir dari ibadah puasa dengan menggunakan lagu-lagu tradisional. Anggota komunitas tersebut berasal dari masa kekaisaran Ottoman.

Selama setiap hari di bulan Ramadan, mereka akan berbaris dan menyusuri jalanan sambil memainkan lodra. Lodra adalah drum silinder buatan rumahan yang dilapisi dengan kulit domba atau kambing.

Para keluarga muslim akan sering mengundang anggota komunitas tersebut ke dalam rumah untuk memainkan lagu tradisional. Hal tersebut dilakukan untuk merayakan dimulainya waktu berbuka puasa.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah