Adu Kemewahan Sultan Brunei dan Raja Arab, Mana yang Lebih Kaya? Inilah Perbandingan dari Kekayaan Keduanya

- 25 Januari 2022, 15:39 WIB
Adu kemewahan, mana yang lebih kaya antara Sultan Hassanal Bolkiah dan Raja Salman?
Adu kemewahan, mana yang lebih kaya antara Sultan Hassanal Bolkiah dan Raja Salman? /Instagram @hh_musa /@daenginfo

Istana Nurul Iman dibangun dengan kurun waktu 2 tahun dengan menghabiskan biaya sekitar 1 miliar Dollar Amerika Serikat, atau setara dengan Rp15 triliun.

Istana Nurul Iman berisikan 1788 bangunan dan seluruh istana berisi ruang 200.000 meter persegi.

Bahkan istana ini tercatat dalam Guiness Book of Record sebagai tempat tinggal pemimpin negara terbesar di dunia.

2. Istana Raja Salman (Arab Saudi)

Berbeda dengan Sultan Brunei, Raja Salman memiliki banyak istana yang terbagi luas di berbagai daerah di Arab Saudi.

Baca Juga: Daftar Pemain Terbaik Piala Afrika dari Masa ke Masa, Tahun ini Giliran Siapa?

Isatan milik Raja Salman sebagian digunakan sebagai tempat tinggal, ataupun sebagai museum tempat wisatawan berkunjung.

Adapun istana yang dimiliki oleh Raja Salman mencapai 5 istana dengan interior yang sangat mewah.

Yang pertama ada Erga Palace, istana yang biasa digunakan sebagai tempat kerja Raja Salman, istana ini dibalut dengan berbagai pernak pernik emas.

Yang kedua adalah Tuwaiq Palace yang biasa digunakan sebagai tempat pertunjukkan festival budaya untuk memperkenalkan seni dan adat istiadat Arab Saudi.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Update Pro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah