Kota Terlarang yang Berada di Beijing China Ini Menjadi Tujuan Jutaan Wisatawan dari Berbagai Negara

- 16 Januari 2022, 12:10 WIB
Kota Terlarang yang Berada di Beijing China Ini Menjadi Tujuan Jutaan Wisatawan dari Berbagai Negara
Kota Terlarang yang Berada di Beijing China Ini Menjadi Tujuan Jutaan Wisatawan dari Berbagai Negara /

JURNAL SOREANG - Forbidden City atau Kota Terlarang merupakan salah satu situs budaya di Beijing, China.

Kota Terlarang di Beijing ini sudah cukup terkenal di Negara China, sehingga tidak heran jika menjadi tujuan jutaan wisatawan dari berbagai negara setiap tahunnya.

Apalagi Kota Terlarang yang dahulunya merupakan istana untuk para Kaisar dari dua dinasti ini menjadi situs warisan dunia UNESCO pada tahun 1987.

Baca Juga: Ada Satu Juta Orang Hidup dan Tinggal di Bawah Tanah! Sisi Lain Kota Beijing China yang Jarang Diketahui

Meski telah berumur ratusan tahun, namun sebagian besar bangunan yang dilihat saat ini adalah konstruksi dan renovasi Dinasti Qing pada abad ke-18.

Dengan luas 72 hektar, terdapat 900-an bangunan serta halaman yang bisa menampung kunjungan kehormatan dan kekaisaran hingga 100 orang.

Lalu mengapa dinamakan sebagai Kota Terlarang?

Baca Juga: Bentuk Kepedulian Ibu Kasur pada Pendidikan Anak-anak hingga Gambarnya Dipasang Goodle Doodle

Itu karena akses ke daerah itu dilarang untuk sebagian besar anggota kerajaan.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x