Terungkap! Ternyata Ini Mata Uang Tertua di Dunia yang Masih Digunakan Sekarang, Simak Faktanya

- 7 Januari 2022, 10:40 WIB
Mata uang ini ternyata tertua di dunia yang masih digunakan hingga sekarang
Mata uang ini ternyata tertua di dunia yang masih digunakan hingga sekarang /

JURNAL SOREANG – Uang berbentuk koin sudah mulai digunakan sejak abad ketujuh sebelum Masehi oleh Kerajaan Lyidian.

Bukan hanya dari Lydian, masih ada beberapa uang koin tertua di dunia lainnya yang pernah digunakan.

Hanya saja, semua uang tertua di dunia tersebut kini sudah tidak digunakan dan hanya menjadi sebuah koleksi.

Baca Juga: Rayakan Tahun Baru 2022 Kerajaan Bhutan Merilis Foto Keluarga Terbaru Raja dan Ratu Paling Harmonis Sedunia

Lantas, adakah mata uang tertua di dunia yang masih digunakan hingga sekarang ini?

Ternyata jawaban terkait mata uang tertua di dunia yang masih digunakan hingga sekarang ini adalah ada.

Sebagaimana dilansir Jurnal Soreang dari laman website askqotd.com, mata uang tertua di dunia yang masih digunakan tersebut adalah Poung Inggris.

Baca Juga: Ini Dia 7 Uang Koin Tertua di Dunia, Apa Saja? Simak Daftar Lengkapnya Berikut

Tak disangka, mata uang pound Inggris ini telah digunakan sejak 1.200 tahun yang lalu dan menjadikannya yang tertua di dunia.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: askqotd.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x