Siap Jelang Tahun Baru 2022! Cek Daftar Terbaru Deretan Orang Terkaya di Dunia Sepanjang 2021

- 31 Desember 2021, 18:58 WIB
Siap Jelang Tahun Baru 2022! Cek Daftar Terbaru Deretan Orang Terkaya di Dunia Sepanjang 2021
Siap Jelang Tahun Baru 2022! Cek Daftar Terbaru Deretan Orang Terkaya di Dunia Sepanjang 2021 /@milagre.santana

 

JURNAL SOREANG – Deretan orang terkaya di dunia berikut ini adalah daftar terbaru yang dirangkum sepanjang 2021.

Menurut Bloomberg Billioners Index diakhir tahun 2021 ini, CEO Tesla Elon Musk adalah pemenang terbesar, dengan total kekayaan mencapai $277miliar atau Rp3,948triliun.

Sedangkan pendiri Amazon, Jeff Bezos yang sebelumnya berada di posisi teratas harus turun ke urutan orang terkaya kedua di dunia dengan total kekayaan sebesar $195miliar atau Rp2.779triliun.

Baca Juga: Menghabiskan Tahun Baru Dengan Pasangan, Simak 7 Tempat Wisata Romantis di Bandung yang Bisa Jadi Pilihan

Diurutan orang terkaya ketiga ditempati oleh miliarder Prancis Bernard Arnault, pendiri perusahaan barang mewing LVMH dengan menambahkan sebanyak $61,3miliar atau Rp873triliun pada kekayaannya.

Bagi Elon Musk sendiri, 2021 adalah tahun yang sangat penting karena merupakan tahun penobatan dirinya sebagai Technoking dari Tesla.

Elon Musk memberikan gebrakan baru ketika dia menjual saham Teslanya senilai miliaran dolar dalam sebuah langkah yang pasalnya didikte oleh jajak pendapat yang dipostingnya di twitter.

Baca Juga: Terungkap! Jadi Salah Satu Negara Terkaya di Dunia, Ternyata Ini 4 Cara Swiss Mengeruk Kekayaannya

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Daily Mail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x