Waduh Kok Bisa 5 Negara Ini Tak Pernah Dijajah Bangsa Asing? Termasuk Bhutan dan Jepang

- 13 Desember 2021, 18:37 WIB
Bhutan yang juga merupakan salah satu negara yang tak pernah dijajah bangsa asing tangkapan layar
Bhutan yang juga merupakan salah satu negara yang tak pernah dijajah bangsa asing tangkapan layar /Narasi Anomali

Baca Juga: 9 Ratu Cantik dan Berpengaruh di Dunia, Diantaranya Gak Ada Akhlak Suka Bungkus Gadis

4. Iran

Iran sendiri pernah mengalami masa terpuruk kala Rusia dan Inggris berjuang untuk membangun kerajaan mereka di Timur Tengah pada tahun 1800-an.

Iran pun kehilangan sebagian wilayahnya selama perang Rusia-Persia dan Anglo-Persia.

Meskipun begitu Iran sendiri tak pernah dijajah oleh bangsa-bangsa asing.

5. Jepang

Jepang merupakan salah satu negara di Asia yang tak pernah dijajah oleh bangsa asing, selama beberapa abad.

Hal tersebut karena Jepang yang menutup diri atau mengisolasi diri dari dunia luar, bahkan apabila ada penduduk yang keluar Jepang akan dihukum mati jika kembali.

Jepang sendiri banyak menjajah negara-negara di dunia, demi memenuhi pasokan kebutuhan bagi penduduk Jepang.

Bahkan Jepang berperang dengan Amerika Serikat pada Perang Dunia II, namun sayangnya Jepang kalah telak saat melawan Amerika Serikat.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah