Rugi Besar! 5 Pembangunan Megaproyek Termahal di Dunia yang Dianggap Gagal Ini Habiskan Anggaran Fantastis

- 27 November 2021, 07:30 WIB
Rugi Besar! 5 Pembangunan Megaproyek Termahal di Dunia yang Dianggap Gagal Ini Habiskan Anggaran Fantastis
Rugi Besar! 5 Pembangunan Megaproyek Termahal di Dunia yang Dianggap Gagal Ini Habiskan Anggaran Fantastis /Tangkapan Layar dari video YouTube Top Luxury

Baca Juga: Wow! Jelang Lawan Arema, Persib Bandung Jaga Kebugaran dengan Lakukan Ini

2. Forest City

Forest City merupakan kota futuristik yang dibangun di 5 pulau reklamasi di Malaysia.

Proyek ini direncanakan rampun pada 2035 mendatang dengan penghuni sebanyak 700 ribu orang.

Namun hingga saat ini, Forest City terlihat kosong dan sepi peminat. Krisis politik di Malaysia merupakan salah satu penyebabnya.

Baca Juga: Cara Menyimpan Daging agar Tak Terbuang Sia-sia

3. Ciudad Real Central Airport

Menurut laporan European Parlisment, bandara yang dibangun dengan biaya USD1,3 miliar ini dibuka pada tahun 2008 dan ditutup pada tahun 2012.

Penyebab utama penutupan bandara ini adalah lokasinya yang jauh dari destinasi penumpang.

Selama beroperasi, bandara yang berada di Spanyol ini hanya melayani penerbangan dari dua maskai saja.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah