Berapa Biaya Hidup di Jepang? Apa Lebih Mahal dari Indonesia dan Brunei? Berikut Ini Dia Rinciannya

- 7 November 2021, 11:07 WIB
Berapa Biaya Hidup di Jepang? Apa Lebih Mahal dari Indonesia dan Brunei? Berikut Ini Dia Rinciannya
Berapa Biaya Hidup di Jepang? Apa Lebih Mahal dari Indonesia dan Brunei? Berikut Ini Dia Rinciannya /

JURNAL SOREANG – Jepang ternyata menjadi salah satu negara yang terkenal dengan biaya hidup tinggi.

Salah satu kota yang terdapat di Jepang yaitu ibu kotanya Tokyo, bahkan masuk ke dalam daftar sepuluh kota termahal di dunia.

Hal ini sepertinya yang harus diperhatikan oleh seorang ekspatriat sebelum memutuskan untuk tinggal di Jepang.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Final Hylo Open 2021, Minggu, 7 November 2021, Dua Wakil Indonesia Siap Beraksi

Meski dikenal dengan biaya hidupnya yang mahal, ternyata masih ada beberapa solusi yang bisa dilakukan untuk mengatasi hal tersebut.

Lalu, apakah biaya hidup di Jepang lebih mahal dari Indonesia dan juga Brunei Darussalam?

Sebagaimana dilansir Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut rincian biaya hidup di Jepang terutama di Tokyo sebagai ibu kotanya.

Baca Juga: All Indonesian Final, Indonesia Rebut Gelar Ganda Putra di Hylo Open 2021 Jerman

Pertama, untuk biaya tempat tinggal di Jepang memiliki harga yang variative tergantung tempat yang ditinggali.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x