Sering Disebut-sebut Warga Indonesia, Apakah Benar Ada ‘Vrindavan’ di India? Simak Berikut Faktanya

- 31 Oktober 2021, 11:01 WIB
Sering Disebut-sebut Warga Indonesia, Apakah Benar Ada ‘Vrindavan’ di India? Simak Berikut Faktanya
Sering Disebut-sebut Warga Indonesia, Apakah Benar Ada ‘Vrindavan’ di India? Simak Berikut Faktanya /

JURNAL SOREANG – Istilah ‘Vrindavan’ sering digunakan para warganet di Indonesia yang merujuk pada negara India.

Banyak warganet Indonesia yang menggunakan kata Vrindavan ini untuk mengomentari postingan-postingan lucu yang berasal dari India.

Lantas apakah sebenarnya Vrindavan tersebut memang ada di India atau hanya sebutan belaka?

Baca Juga: Banyak Kesalahan Yang Dilakukan Manchester City, Guardiola : kami kehilangan permainan

Sebagaimana dilansir Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut beberapa fakta mengenai Vrindavan.

Ternyata, Vrindavan adalah sebuah kota yang terletak di India, tepatnya di distrik Mathura, Uttar Pradesh.

Dulunya, Vrindavan disebut sebagai sebuah hutan kuno yang menjadi tempat Kresna atau Krishna menghabiskan masa kecil.

Baca Juga: Parkinson Sulit Sembuh, Begini Cara Mencegahnya

Krishna adalah sosok dewa yang dipercayai lahir di Vrindavan oleh para pemeluk Hindu di India.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x