Masih Banyak yang Bingung Apa Bedanya Negara China, Hongkong, Macau, dan Taiwan, Ini Penjelasaanya

- 7 Oktober 2021, 16:23 WIB
Masih Banyak yang Bingung Apa Bedanya Negara China, Hong Kong, Macau, dan Taiwan, Ini Penjelasaanya
Masih Banyak yang Bingung Apa Bedanya Negara China, Hong Kong, Macau, dan Taiwan, Ini Penjelasaanya /pixabay

JURNAL SOREANG - Masih banyak sekali orang yang bingung dan belum bisa membedakan negara-negara yang ada di Asia Timur seperti Tiongkok (China), Hongkong, Macau dan Taiwan.

China, Hongkong, Macau, dan Taiwan sering terlihat berpartisipasi di banyak ajang bergengsi internasional dengan masing-masing benderanya yang berbeda satu sama lain.

Meski sudah sering terdengar nama negara China, Hongkong, Macau, dan Taiwan, tapi ternyata masih banyak yang bingung untuk membedakannya.

Baca Juga: Per Oktober 2021, 7 Negara Ini Dinyatakan Bebas dari Pandemi Covid-19, Negara Mana Saja itu?

Inilah perbedaan dari negara-negara tersebut.

1. Tiongkok (China)

Pada awalnya, Tiongkok memiliki nama resmi Republik Rakyat China, hingga pada tahun 2014 pemerintah negara ini resmi mengubah namanya menjadi Republik Rakyat Tiongkok (RRT).

Penggunaan nama China telah digantikan dengan menggunakan Tiongkok semenjak tahun 2014.

Baca Juga: Sinopsis Cinta Fitri The Series Episode 1 B, Noraknya Fitri Naik Mobil Farel Mewah Tapi Pakai Tenda

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x