4 Hal Menarik dari Pelantikan Joe Biden dan Kamala Harris sebagai Presiden dan Wapres AS

- 21 Januari 2021, 05:33 WIB
Joe Biden dan Ibu negara beserta Kamala Harris dan suaminya.
Joe Biden dan Ibu negara beserta Kamala Harris dan suaminya. /Antara

Parade tersebut rencananya akan digantikan dengan siaran pawai virtual online dengan pembawa acara aktor Tony Goldwyn pada pukul 03.15 sore waktu setempat, dan akan dimeriahkan dengan penampilan beberapa selebriti.

Nama-nama selebriti yang dijadwalkan ikut memeriahkan pawai virtual online tersebut adalah pelawak Jon Stewart; band New Radicals, penyanyi Andra Day, dan band Earth Wind & Fire.

Baca Juga: Joe Biden Targetkan Penyuntikan 100 Juta Dosis Vaksin Covid-19 di 100 Hari Pertama Jabatannya

3. Setelah memasuki gedung The Oval Office, Biden diharapkan untuk segera menandatangani sejumlah dokumen perintah eksekutif yang bertujuan menghapus peninggalan Presiden AS ke-45, Donald J. Trump.

4. Lantaran pandemi Covid-19, tahun ini tidak akan ada Inaugural Balls atau acara perkumpulan sosial sejumlah petinggi AS yang biasa diadakan untuk merayakan dimulainya masa jabatan baru Presiden AS.

Sebagai gantinya, pada pukul 08:30 malam, Tom Hanks akan menjadi pembawa acara TV berdurasi 90 menit yang akan mencakup pidato dari Biden dan Harris.

Baca Juga: Lima Tema Aquascape yang Sedang Tren, dari Gaya Hutan sampai Iwagumi

Dilanjutkan dengan musikal dari Justin Timberlake, Demi Lovato, John Legend, Lin-Manuel Miranda dan Bruce Springsteen.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Dari berbagai sumber, PRMN, VIU


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x