Keindahan Karya! Ingin Tahu Unsur dalam Seni Tari, Simak Penjelasannya

- 13 Maret 2023, 16:21 WIB
Ilustrasi seni tari, Keindahan Karya! Ingin Tahu Unsur dalam Seni Tari, Simak Penjelasannya
Ilustrasi seni tari, Keindahan Karya! Ingin Tahu Unsur dalam Seni Tari, Simak Penjelasannya /Freepik

JURNAL SOREANG - Seni tari adalah ekspresi jiwa manusia yang diungkap secara kreatif melalui media gerak tubuh manusia yang bertenaga dan berirama di dalam ruang serta membangun keindahan.

Menurut Sri Rustiyanti, Turyati dan Utang Juhara dalam bukunya dengan judul “Mencermati Seni Pertunjukan Dari Berbagai Wacana, dikatakan bahwa unsur-unsur dalam seni tari dibagi menjadi 7, yakni (2017:22).

1. Gerak

Banyak yang mengatakan bahwa tari itu adalah gerak, sehingga substansi yang paling penting dalam tarian adalah gerak.

Baca Juga: Pemegang Bintang Keberuntungan! Inilah 3 Zodiak Paling Beruntung Sepanjang Bulan Maret 2023, Berpotensi Kaya!!

Gerak, pada dasarnya adalah proses perpindahan atau peralihan dari pose menuju pose yang lainnya.

2. Musik

Musik dalam tari adalah suatu pola ritmis yang dapat memberikan makna, struktur, dinamika, serta kekuatan gerak tari.

3. Tata Rias dan Busana

Tata rias dan busana adalah macam benda yang melekat pada tubuh penari. Selain berfungsi sebagai penutup tubuh, juga dapat memperindah seorang penari dalam tampilannya.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x