Berulang Tahun Hari Ini Ke 25, Simak 21 Fakta Menarik Momo Twice

- 9 November 2021, 21:21 WIB
Berulang Tahun Hari Ini Ke 25, Simak 21 Fakta Menarik Momo Twice
Berulang Tahun Hari Ini Ke 25, Simak 21 Fakta Menarik Momo Twice /

JURNAL SOREANG - Awal karir Momo Twice bertemu dengan JYP Entertainment adalah saat video dance Momo dan kakaknya menjadi viral di youtube.

Saat itu JYP Entertainment turut menyaksikan dance viral mereka. Sampai akhirnya Momo dan kakaknya diminta untuk mengikuti audisi pada 13 April 2012.

Sebelum mengikuti SIXTEEN, Momo Twice turut berpartisipasi dalam Musik Video GOT7 "Stop Stop It" lalu Junho "Feel".

Momo Twice juga menjadi salah satu model dalam Music Video Miss A "Only You" bersama anggota Twice lainnya.

Baca Juga: Rincian Besaran Gaji TKI di Korea Selatan dalam 39 Bidang Pekerjaan Berbeda, Negeri Asal Drakor dan Kpop!

Momo kemudian mengikuti acara realitas SIXTEEN pada bulan mei 2015. Perjuangannya harus terhenti karena Momo tereliminasi di babak awal.

Dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut adalah fakta menarik Momo Twice.

1. Momo lahir di Kyōtanabe, Kyoto, Jepang.

2. Punya satu kakak perempuan, bernama Hana. (2 tahun lebih tua dari Momo)
Direkrut oleh JYP Entertainment setelah mereka menyaksikan video dance Momo dan kakaknya.

Baca Juga: Cara Balas Dendam Terbaik Tanpa Menyakiti Tanpa Menghakimi ala Drakor

3. Lolos audisi pada tanggal 13 April 2012. Meskipun kakaknya nggak lolos.

4. Momo tereliminasi di episode 6 SIXTEEN, tapi J.Y.Park memutuskan untuk menambahkannya sebagai member Twice, karena kemampuan menarinya.

5. Momo berarti Persik dalam bahasa Jepang.

6. Warna representatifnya adalah Pink.

7. Momo paling pede nge-dance urban. Dia juga suka nge-dance hip hop.

Baca Juga: Profil dan Biodata Park Eun Bin Bintang Drakor The King's Affection yang Dijuluki 'Vitamin Manusia'

8. Mulai mengikuti kelas menari sejak usia 3 tahun karena dia ingin mengikuti kakaknya.

9. Pecinta makanan banget. Terutama
paling suka jokbal (makanan Korea yaitu kaki babi yang dimasak dengan kecap dan rempah-rempah).
Selain dipanggil “dancing machine”, Momo juga disebut “eating machine”.

10. Momo tidak suka timun, semangka, atau melon.
Momo tidak suka minum susu.
Kalau Momo nggak bisa tidur, dia akan nonton drama.

Baca Juga: Profil dan Biodata Kim Bum yang Pernah Bermain dalam Drakor Boys Over Flowers

11. Suka boneka/plushie.

12. Momo suka warna pink.

13. Momo punya 3 anjing betina, yang dinamai Petco, Pudding, dan Lucky (meskipun dia alergi anjing).
Ibu Momo dan ibu BamBam dari GOT7 sama-sama penggemar berat Rain.

14. Alergi salmon.

15. Momo takut ketinggian.

16. Waktu musim dingin, Momo merekomendasikan untuk pergi mengunjungi Arima Onsen (mata air panas) di Jepang.

Baca Juga: Profil dan Biodata Kim So Eun Pemeran Chu Ga Eul dalam Drakor Boys Over Flowers

17. Muncul di video klip “Stop Stop It” punya GOT7, “Feel” (versi Jepang) punya Junho, “Only You” punya miss A, dan “Rose” (versi Jepang) punya Wooyoung.

18. Momo muncul di video klip “Sweet Dream” yang dibawakan Heechul dan Min Kyung Hoon.
Momo adalah peserta “Hit the Stage”.

19. Suka manja/nempel-nempel ke member lain.

20. Di “Hit the Stage”, Momo bilang dia takut mengikuti acara survival sejak dia tereliminasi dari Sixteen.
Masakan Korea kesukaan Momo yang kedua adalah Budae Jjigae (Army stew).

Baca Juga: Profil dan Biodata Ku Hye Sun Pemeran Geum Jang Dalam Drakor Boys Over Flowers, Ini Fakta Menariknya

21. Karena Momo terus tidur tanpa mengeringkan rambutnya, Jeongyeon yang mengeringkannya.***

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah