Jarang Diketahui! Inilah 3 Manfaat Mengkonsumsi Leunca Untuk Kesehatan Tubuh Saat Puasa di Bulan Ramadhan

- 4 April 2023, 22:55 WIB
Jarang Diketahui! Inilah 3 Manfaat Mengkonsumsi Leunca Untuk Kesehatan Tubuh Saat Puasa di Bulan Ramadhan/foto:pixabay.com/gerhard.C
Jarang Diketahui! Inilah 3 Manfaat Mengkonsumsi Leunca Untuk Kesehatan Tubuh Saat Puasa di Bulan Ramadhan/foto:pixabay.com/gerhard.C /

JURNAL SOREANG - Leunca merupakan salah satu makanan yang sering dijadikan lalapan.

Selain itu leunca juga banyak dijadikan menu tambahan untuk makanan khas Sunda, namun siapa sangka leunca memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Inilah manfaat leunca untuk kesehatan tubuh, sebagai berikut.

 Baca Juga: Pertengahan Ramadhan Saatnya Kaya! Inilah 8 Weton yang akan Terima Rezeki Super bejo, Berkah Bulan Puasa!

1. Mencegah penyakit saluran kemih 

Manfaat leunca dapat membantu mencegah dan mengatasi infeksi saluran kemih.

Dikarenakan leunca mengandung senyawa anti diuretik yang dapat melancarkan lapisan iritasi, seperti diketahui infeksi saluran kandung kemih atau ISP merupakan suatu penyakit yang disebabkan oleh bakteri.

Infeksi ini dapat mempengaruhi ginjal, kandung kemih kandung kemih dan tabung yang mengalir diantara organ-organ tersebut, diketahui mengkonsumsi leunca juga dapat mengurangi resiko terjadinya infeksi saluran kandung kemih.

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah