Mudik Lebaran Naik Bus, Siapa Takut? Ini Kelebihan Mudik Naik Bus Simak Selengkapnya

- 4 April 2023, 02:03 WIB
Ilustrasi Kelebihan Mudik Naik Bus.
Ilustrasi Kelebihan Mudik Naik Bus. /Doc pesonatravel/

JURNAL SOREANG - Mudik adalah tradisi tahunan yang biasa terjadi menjelang hari raya Lebaran ataupun hari raya keagamaan.

Masyarakat Indonesia biasanya melakukan perjalanan mudik kampung halaman untuk bersilaturahmi dan berkumpul bersama keluarga dihari raya.

Saat melakukan mudik, banyak orang memilih menggunakan kendaraan pribadi.

Baca Juga: Unik! Mengapa Anime Jarang Menampilkan Ibu Sebagai Karakter Utama?

Namun, tidak sedikit yang menggunakan angkutan umum seperti bus apalagi jika antar provinsi lebih nyaman menggunakan bus.

Bagi anda yang akan melakukan perjalanan mudik menggunakan bus berikut ini ada beberapa keuntungan mudik menggunakan bus.

1. Tersedia banyak pilihan

Mudik menggunakan bus menawarkan banyak pilihan, ada banyak bus yang memberikan pelayanan terbaik untuk kenyamanan anda ketika di perjalanan.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: mommiesdaily.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x