Sebenarnya Seberapa Buruk Dampak Jika Tidak Buang Air Kecil Setelah Hubungan Intim? Berikut Penjelasan Ahli

- 12 September 2022, 17:02 WIB
ilustrasi wanita harus buang air kecil setelah melakukan hubungan intim
ilustrasi wanita harus buang air kecil setelah melakukan hubungan intim //Pixabay/Bzndenis

"Sperma membuat pH vagina lebih basa, yang dapat mempengaruhi mikrobioma vagina, memicu infeksi," kata Dr. Shirazian.

Menggunakan kondom berarti tidak ada sperma yang benar-benar akan bercampur dengan vagina Anda, dan risiko gangguan pH akan berkurang.

Tetapi Dr. Shirazian tetap menyarankan untuk pergi ke kamar mandi dan mengosongkan kandung kemih Anda setelah berhubungan intim.

Baca Juga: Tips Melenyapkan Asam Urat Tanpa Obat, Begini Caranya Menurut Dokter Zaidul Akbar

Hal yang sama berlaku jika Anda melakukan seks penetrasi menggunakan sesuatu selain penis, seperti jari atau mainan.

Hal-hal tersebut juga bisa mengandung bakteri yang mengganggu keseimbangan Miss V.

Ini juga berlaku untuk seks oral. Seperti yang Anda tahu, mulut memiliki banyak bakteri.
***

 

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Livestrong


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah