4 Penyebab Gairah Hubungan Intim Pasturi Mulai Menurun Hingga Rumah Tangga Terancam, Berikut Cara Mengatasinya

- 2 September 2022, 10:49 WIB
4 Penyebab Gairah Hubungan Intim Pasturi Mulai Menurun Hingga Rumah Tangga Terancam, Berikut Cara Mengatasinya
4 Penyebab Gairah Hubungan Intim Pasturi Mulai Menurun Hingga Rumah Tangga Terancam, Berikut Cara Mengatasinya /Ilustrasi/Pixabay

JURNAL SOREANG - Berhubungan intim dengan pasangan adalah hal yang wajar, namun ternyata Anda dan pasangan bisa mengalami penurunan gairah hubungan intim, lho.

Apakah Anda tahu penyebabnya? Pria atau wanita bisa mengalami penurunan hasrat bercinta.

Penyebabnya perlu diwaspadai dan umumnya terjadi pada usia di atas 40 tahun atau bisa juga dipicu oleh faktor psikologis.

Jika gairah bercinta Anda atau pasangan menurun, maka jenis rangsangan bercinta yang biasa dilakukan tidak akan terangsang dan menggairahkan.

Baca Juga: 4 Alasan Morning Seks adalah Hubungan Intim Terbaik untuk Pasutri, No 3 Buat Pernikahan Bahagia

Lalu, apa saja penyebab hasrat bercinta menurun? Dikutip Jurnal Soreang dari HerStrory, berikut adalah serangkaian kemungkinan penyebabnya.


1. Masalah hubungan

Masalah dalam rumah tangga bisa menjadi penyebab menurunnya hasrat bercinta.

Selain konflik dalam rumah tangga, komunikasi yang buruk juga bisa menjadi penyebab menurunnya hasrat bercinta.

Jika masalah ini terjadi pada Anda dan pasangan, sebaiknya lakukan konseling hubungan.

Dengan begitu, masalah dalam rumah tangga bisa teratasi dan gairah hubungan intim bisa muncul kembali.

Baca Juga: Perhatikan 6 Hal ini Sebelum Pertamakali Berhubungan Intim Agar Istri Tidak Kesakitan, Suami Harus Tau!


2. Masalah bercinta

Masalah bercinta juga bisa menjadi penyebab menurunnya gairah hubungan intim.

Masalah bercinta yang dimaksud, seperti disfungsi ereksi, masalah ejakulasi, kekeringan pada Miss V, nyeri saat berhubungan, dan lain-lain.

Nah, jika Anda atau pasangan memiliki masalah bercinta, maka gairah hubungan intim Anda akan menurun.

Sebaiknya kondisi Anda diperiksa oleh ahlinya.


3. Tertekan

Stres, kecemasan, dan kelelahan dapat berdampak negatif pada hubungan intim.

Gairah hubungan intim bisa berkurang jika Anda merasa stres dan lain-lain.

Baca Juga: 4 Manfaat Diet bagi Hubungan Intim, Tak Hanya Mengecilkan Perut Buncit, Bikin Kualitas Bercinta Meningkat?

Anda perlu melakukan perubahan gaya hidup atau berkonsultasi dengan dokter, ya.


4. Menua

Pria dan wanita yang semakin tua biasanya mengalami penurunan hasrat bercinta.

Hal ini terjadi karena adanya penurunan kadar hormon hubungan intim dan gangguan kesehatan akibat bertambahnya usia. ***

Editor: Azmy Yanuar Muttaqien

Sumber: HerStrory


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah