5 Tanda Hubungan yang Tak Memiliki Keintiman, Bisa Sebabkan Ketidakpuasan Seks hingga Potensi Perselingkuhan

- 20 Agustus 2022, 17:21 WIB
ilustrasi hubungan pasangan yang tak memiliki keintiman
ilustrasi hubungan pasangan yang tak memiliki keintiman /Freepik/

JURNAL SOREANG - Terkadang, meski pasangan suami istri telah membina hubungan selama bertahun-tahun, masih mengalami masalah keintiman, termasuk dalam kehidupan seks mereka.

Keintiman hubungan terkait dengan perilaku perhatian penuh yang harusnya ditunjukkan satu sama lain antar pasangan, hal yang sama berlaku juga untuk menghindari ketidakpuasan dalam kehidupan seks.

Bahkan, meski seks memiliki nama lain hubungan intim, tapi terkadang aktivitas tersebut justru kurang memiliki keintiman karena banyak faktor.

Baca Juga: Wow! 4 Posisi Hubungan Intim Ini Bisa Singkirkan Perut Buncitmu! Dari Cowgirl Hingga Doggy Style

Dikutip dari Your Tango, berikut adalah 5 tanda hubungan Anda kurang memiliki keintiman dengan pasangan yang bahkan bisa mengakibatkan adanya kesenjangan emosional dan potensi terjadinya perselingkuhan.

1. Acuh tak acuh satu sama lain

Ketidakpedulian adalah apa yang akan menggerogoti keintiman Anda dengan pasangan. Anda harus benar-benar ingin mengetahui perbedaan Anda dengan pasangan dan menghargai perbedaan tersebut.

Memberikan perhatian penuh adalah jalan menuju keintiman yang lebih baik, penting untuk mengikuti saran hubungan yang memperbaiki kesenjangan. Dan semuanya dimulai dengan mengenali kebiasaan buruk satu sama lain.

Baca Juga: Dijamin! Miss V Nggak Longgar Lagi Saat Berhubungan Intim, Kalau Rajin Pakai Cara Ini

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah