4 Tips Psikologi Ciptakan Hubungan Intim yang Memuaskan, Lakukan Langkah Ini agar Pasutri Tak Merasa Hambar

- 23 Juli 2022, 22:02 WIB
Ilustrasi. Berikut ini adalah 4 tips psikologi untuk menciptakan hubungan intim yang memuaskan untuk pasangan suami istri.
Ilustrasi. Berikut ini adalah 4 tips psikologi untuk menciptakan hubungan intim yang memuaskan untuk pasangan suami istri. /

 

JURNAL SOREANG – Hubungan intim menjadi salah satu hal yang diprioritaskan oleh pasangan suami istri dalam kehidupan pernikahan lantaran dinilai berpengaruh pada psikologi.

Namun, seperti halnya kehidupan, hubungan intim tidak selalu bisa memuaskan pasangan suami istri bahkan hal tersebut sangat memengaruhi psikologi pasangan suami istri.

Sehingga, tak sedikit pasangan suami istri yang rela mengikuti konseling psikologi, ahli atau pakar hubungan intim, bahkan melalui pedoman agama.

Baca Juga: Pertandingan Pramusim: Sports Mole Prediksi Arsenal Akan Draw 2-2 Lawan Chelsea, Sabtu Pagi

Lalu, bagaimana cara agar suami istri dapat melakukan hubungan intim yang berkualitas agar kondisi psikologi juga tetap aman?

Dikutip JurnalSoreang.Pikiran-Rakyatr.com dari Psychology Today pada Sabtu, 23 Juli 2022, Byers (1999)mengidentifikasi empat implikasi untuk konseling hubungan intim.

Implikasi ini dapat berfungsi sebagai pertimbangan yang baik untuk pasangan suami istri dalam interaksi hubungan intim mereka.

Berikut ini adalah 4 tips hubungan intim yang dapat memuaskan agar kondisi psikologi pasangan suami istri tetap baik.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Psychology today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah