Kenali! 4 Karakter Kepribadian Manusia, dari yang Jarang Bicara Hingga Mudah Marah

- 20 Februari 2022, 20:50 WIB
Ilustari jutaan manusia diseluruh dunia denga bermacam kepribadian
Ilustari jutaan manusia diseluruh dunia denga bermacam kepribadian /

2. Melankolis

Pribadi ini bisa dilihat dari ciri-cirinya, orang melankolis cenderung
-Detail
-Sensitif
-Cermat di lingkungan baru
-Introvert
-Sulit percaya orang lain
-teliti

Orang seperti ini biasanya anti pada orang sanguinis karena sifat mereka bertolak belakang dengan sanguinis.

Melankolis cenderung teoritis, tidak bergairah dengan suasana sekitar, jarang berbicara, perfeksionis, mudah tersinggung hingga marah, namun dikenal cerdas dan melihat masalah secara detail.

Namun melankolis akan cenderung berubah pribadinya menjadi banyak bicara ketika dihadapkan dengan orang yang dirasa nyaman olehnya.

Baca Juga: Menteri Sandiaga Salahuddin Uno Tepati Janjinya Kepada Iqbal : Terima kasih atas kejujuranmu!

3. Plegmatis

Pribadi ini bisa dilihat dari ciri-cirinya, orang plegmatis cenderung
-Tenang
-Setia
-Menghindari Konflik
-Senang menolong
-Sulit beradaptasi

Orang seperti ini biasanya sama seperti melankolis namun pribadinya lebih terbuka dan tidak terlalu datar sifatnya.

Plegmatis masih asik untuk diajak bicara, dengan pembawaan yang tenang, tidak antipati dan terbuka pada siapa saja membuat Plegmatis.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah