Mahasiswa Baru Unisal Dituntut Harus Mandiri, Sali: Saya Saja dari Desa Garut Selatan Bisa Buka Lapangan Kerja

- 14 Oktober 2023, 10:39 WIB
Rektor Universitas Sali Al Aitaam Bojongsoang Kabupaten Bandung berfoto bersama dengan para tokoh dan para dekan Unisal setelah pembukaan sidang  senat terbuka
Rektor Universitas Sali Al Aitaam Bojongsoang Kabupaten Bandung berfoto bersama dengan para tokoh dan para dekan Unisal setelah pembukaan sidang senat terbuka /Sarnapi /JURNAL SOREANG

Alhamdulillah dengan tekad kuat ingin membuka lapangan kerja dan pantang menyerah sehingga Alhamdulillah Sali bisa membuka lapangan kerja bagi orang-orang lain.

"Mahasiswa baru Unisal juga jangan cengeng dan langsung menyerah saat ada masalahm Mental harus kuat untuk mandiri," katanya.

Pihak Unisal sendiri, kata Sali, memberikan berbagai perlakuan dan pembiasan agar para mahasiswa bisa berwirausaha.

 

"Kami memberikan mata kuliah kewirausahaan untuk semua mahasiswa sebanyak 6 SKS," katanya.

Selain itu, ada inkubator usaha bagi mahasiswa seperti kantin yang dikelola oleh mahasiswa bukan pihak kampus.

"Wirausaha bisa berkembang dengan baik meski pendapatan kecil tapi yang terpenting adalah belajar dan berlatih," ujarnya.

Baca Juga: Kemendikbud Berikan Izin Operasional untuk Politeknik Sali Al Aitaam, Pendidikan Fokus ke Vokasi

Pengenalan kehidupan kampus bagi mahasiswa baru Unisal dihadiri Rektor Unisal Fatimah Nur Jannati Iskandar,SE,M.Ak, tokoh PGRI Dede Amar, dan Camat Bojongsoang.

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x