Inovasi! Langkah Jitu Membuat Produk yang Laku bagi UMKM, Bukan Perang Harga!

- 28 Mei 2023, 16:52 WIB
Langkah Jitu Membuat Produk yang Laku bagi UMKM, Bukan Perang Harga!
Langkah Jitu Membuat Produk yang Laku bagi UMKM, Bukan Perang Harga! /Tangkapan layar YouTube

Contoh lain seperti produk burger. Kemungkinan besar para UMKM akan meniru produk dari Mcdonald's atau Burger King semirip mungkin.

Jika tidak ada pembeda dari produk kompetitor, maka sangat mungkin kompetitor dapat melawan produk kita. Pada akhirnya akan kembali ke perang harga.

“UMKM kan rata-rata kalau bikin produk itu, dibuat semirip mungkin dengan market leader (pemimpin pasar). Nah, begitu mirip, konsumen bingung. Kalau barangnya mirip, yang menentukan kemudian bukan barangnya lagi. (Tapi) harga. Yang murah yang dibeli, akhirnya perang harga.” ujar pria yang akrab disapa Pak Bi ini.

Boleh Meniru, Tapi Tidak Sekadar Meniru

Tidak masalah jika di awal, UMKM meniru produk yang sudah ada. Akan tetapi, ketika sudah mencapai titik tertentu, maka perlu diberikan added value (nilai tambah) ke dalam produk tersebut.

Baca Juga: Kode Redeem Free Fire Garena Hari Ini 28 Mei 2023 Terbaru dan Ada Hadiah

“Biarin aja dulu nyontek. Sampai kemudian suatu saat, (produk) itu size-nya sudah cukup untuk kemudian kita masukkan value. Namanya added value.” ujar Pak Bi.

Contoh kasus, ada alumni kelas Pak Bi yang ingin berbisnis burger, karena melihat anak muda yang suka dengan burger.

Pak Bi pun menyarankan untuk membuat semirip mungkin dengan Mcdonald atau Burger King, karena mereka market leader produk burger.

Seminggu kemudian, alumni tersebut kembali ke Pak Bi dan memperlihatkan produk yang telah ia buat.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x