Hadapi Ancaman Krisis Pangan Dunia, Wow Perlukah Serangga Menjadi Sumber Pangan Masa Depan?

- 5 Maret 2023, 20:59 WIB
Hadapi Ancaman Krisis Pangan Dunia, Wow Perlukah Serangga Menjadi Sumber Pangan Masa Depan?
Hadapi Ancaman Krisis Pangan Dunia, Wow Perlukah Serangga Menjadi Sumber Pangan Masa Depan? /Kabar Banten /

Persepsi baru tentang serangga sebagai sumber pangan juga ikut dikomentari oleh pakar Teknologi Pangan, Prof. Budi Widianarko, agar serangga tidak dilihat sebagai sumber protein saja tetapi juga fungsionalnya berfungsi sebagai medis atau afrodiasiak.

Dalam konteks perubahan iklim dan krisis pangan yang mengancam Budi Widianarko menyarankan Lembaga Penelitian dan Pemerintah secepatnya meng inventarisasi bahan makanan lokal apa saya yang dimiliki Indonesia sebagai kekayaan hayati.***

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial  Google News Jurnal Soreang ,  FB Page Jurnal Soreang,  YouTube Jurnal Soreang ,  Instagram @jurnal.soreang  dan  TikTok @jurnalsoreang 

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Lemhanas RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah