Belum Tuntas Binary Option, Curhat Penyanyi Joshua March Rugi Rp2 Miliar dari Robot Trading Fahrenheit

- 10 Maret 2022, 21:52 WIB
Penyanyi Joshua March akui rugi Rp2 miliar dari robot trading/Tangkapan layar YouTube/Hitz Infotainment
Penyanyi Joshua March akui rugi Rp2 miliar dari robot trading/Tangkapan layar YouTube/Hitz Infotainment /

JURNAL SOREANG - Penanyi Joshua March belum lama ini mengungkapkan kerugian usai dirinya bermain robot trading Fahrenheit.

Pelantun Belahlah Dadaku ini mengaku rugi sampai Rp2 miliar dari rorbot trading tersebut.

Meski mengalami rugi miliaran, Joshua March menyampaikan mungkin saja korban lain lebih besar kerugiannya dibanding dirinya.

Baca Juga: Dua Kali Raih Penghargaan Dari Kemenpan RB, Kapolresta Bandung: Pertahankan Pelayanan Terbaik Bagi Masyarakat

"Yang pertama kerugian materi pasti, karena kita inves, dari dulu udah totalnya ini mungkin agak kecil dibanding semua jumlah puluhan ribu member itu banyak yang bilang," kata Joshua March yang dikutip dari kanal YouTube Hitz Infotainment pada Kamis, 10 Maret 2022.

Lebih lanjut, Joshua March mengutip dari berbagia sumber bahwa total kerugian dai banyak member mencapai Rp5 trilirun.

"Dan saya dapat dari beberapa sumber itu totalnya 5 triliun, saya sendiri sih cuma beberapa miliar ya mungkin lebih kecil dibanding yang lainnya," katanya.

Baca Juga: Takut Dilaporkan, Hamzah Pro, Sosok Affiliator Binary Option Ini Akan Kembalikan Uang Membernya yang Loss

Joshua March pun mengaku kecewa kepada Hendry Susanto sebagai atas nama robot trading Fahrenheit.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x