Gerah Namanya Dicemarkan, Indra Kenz Datangi Polda Metro Jaya, Laporkan Korban Binary Option Inisial MN

- 7 Februari 2022, 23:14 WIB
Gerah Namanya Dicemarkan, Indra Kenz Datangi Polda Metro Jaya, Laporkan Korban Binary Option Inisial MN
Gerah Namanya Dicemarkan, Indra Kenz Datangi Polda Metro Jaya, Laporkan Korban Binary Option Inisial MN /Instagram.com/@indrakenz

JURNAL SOREANG - Pada Senin 7 Februari 2022, salah satu trader kenamaan yaitu Indra Kenz mendatangi Polda Metro Jaya.

Disebutkan bahwa tujuan Indra Kenz mendatangi PMJ yaitu untuk melaporkan salah satu korban Binary Option inisial MN.

Dari video yang banyak beredar di Instagram, Indra Kenz melaporkan MN dengan alasan nama baiknya sudah tercemar.

Baca Juga: Penggemar Sepatu Sneakers! Simak 14 Fakta Menarik Caitlin Halderman yang Merupakan Keturunan Indonesia Belanda

"Kita mau koordinasi terkait isu-isu yang sudah beredar selama ini," kata Indra Kenz dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @lambe_turah.

"Kan ini masih dugaan. Tetapi ini kan sudah merugikan saya, karena nama saya dibawa-bawa," ujarnya.

Indra Kenz kemudian menjelaskan, kalau platform binary option sudah berjalan cukup lama di Indonesia.

Baca Juga: Cantik dan Berbakat! Inilah Profil dan Biodata Caitlin Halderman, Berakting dalam Serial Married with Senior

"Perlu diketahui, sebenarnya platform Binary Option mau itu Binomo, Quotex dan yang lainnya itu sudah berjalan di Indonesia cukup lama," katanya.

Halaman:

Editor: Ghulam Halim Hanifuddin

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah