Tempat Bersejarah di Cimaung, Radio Malabar, Pemancar Ark Yang Paling Kuat di Dunia, Dapat Menjangkau Benua

- 13 Juni 2022, 18:28 WIB
Para petugas radio Malabar sedang berfoto bersama di depan megahnya statiun radio Malabar pada masa itu
Para petugas radio Malabar sedang berfoto bersama di depan megahnya statiun radio Malabar pada masa itu /

JURNAL SOREANG  - Desa Cimaung yang berada di Kabupaten Bandung kian terkenal setelah Jenazah Eril dimakamkan disana.

Eril putra Ridwan Kamil dimakamkan di Cimaung Kabupaten Bandung Senin 13 Juni 2022.

Desa Cimaung pun dipenuhi oleh ribuan masyarakat yang ingin datang ke makam Eril.

Namun tahukah anda bahwa Cimaung merupakan daerah yang bersejarah.

Baca Juga: Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Akan Memimpin Salat Jenazah Putranya Eril, Masyarakat Dipersilahkan Ikut

Karena di kaki Gunung Puntang Desa Cimaung terdapat wisata sejarah, Radio Malabar yang dibangun pada masa kolonial Belanda.

Simak penjelasannya dibawah ini : 

Pada tahun 1917-1929 pemerintah Hindia Belanda mendirikan sebuah stasiun pemancar Radio Malabar.

Radio Malabar merupakan pemancar radio yang didirikan oleh Hindia Belanda di tahun 1917 dengan tujuan menjadi sarana komunikasi antara Indonesia sebagai Negara jajahan, dulu disebut Netherland Indies dengan pemerintahan Kolonial Belanda.

Baca Juga: UEFA Nations 2022: Prediksi Portugal vs Swiss, Mampukah Cristiano Ronaldo Pertahankan Kemenangan

Halaman:

Editor: Desi Nurhayati

Sumber: Taman Wisata Bougenville


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x