Terkait BPNT, Bupati Dadang Supriatna Minta Kades dan Camat Jangan Sampai Melupakan Tujuan, Ini Penjelasannya

- 2 Maret 2022, 13:13 WIB
Bupati Bandung, Dadang Supriatna
Bupati Bandung, Dadang Supriatna /Jurnal Soreang /Dok. Pemkab Bandung

"Kepala desa itu sebagai penanggungjawab di lapangan melakukan pengawalan supaya program tersebut tepat sasaran dan tujuan," ujarnya.

Baca Juga: Lezat! Inilah 5 Makanan Khas Jerman yang Enak dan Unik bagi Penggemar Daging, Negara Peserta Piala Dunia 2022

Ditambahkan Kang DS, adanya perubahan ini, ia juga meminta bantuan kepada awak media sebagai mitra Pemkab Bandung dalam memberikan edukasi dan pemahaman kepada masyarakat. 

"Kita juga mohon kepada teman-teman wartawan dan media untuk diberikan edukasi, atau pemahaman-pemahaman tersebut kepada masyarakat. Jangan sampai disebutkan ada kepala desa yang intervensi. Sebenarnya, tidak seperti itu," pungkas Kang DS. ***

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x